Ingin Jadi Peternak Ikan Lele Sukses, Begini Cara Budidaya yang Gampang

oleh
oleh
Ikan lele sangat familier di kalangan masyarakat karena budidaya ikan lele cukup gampang dan menghasilkan keuntungan cukup besar.
Ikan lele sangat familier di kalangan masyarakat karena budidaya ikan lele cukup gampang dan menghasilkan keuntungan cukup besar.

MUREKS.CO.ID – Ikan lele sudah familier di kalangan masyarakat Indonesia khususnya di Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) karena budidaya ikan ini cukup gampang.

Ikan lele merupakan salah satu jenis ikan air tawar dengan nilai ekonomis menghasilkan keuntungan cukup besar.

Ikan dengan nama latin Clarias ini adalah ikan nokturnal atau aktif mencari makan saat malam hari.

Bahkan jenis ikan ini tahan terhadap berbagai macam zat tercemar air. Tapi kalau untuk dimakan InsyaAllah tetap aman loh.

Baca Juga :Pj Bupati Apriyadi Ikuti Rakor Pemilu, Mendagri: Penjabat Kepala Daerah Harus jadi Role Model

Nah kalian tertarik untuk melakukan budidaya ikan lele di rumah untuk mendapatkan keuntungan cukup besar? Atau kalian bisa membuka warung pecel lele?

Berikut ini beberapa langkah jika kalian tertarik melakukan budidaya ikan lele dikutip dari beberapa sumber.

  • Media Kolam Ikan Lele

Hal yang pertama perlau kalian lakukan adalah mempersiapkan media kolam untuk budidaya ikan lele.

Kolam ikan lele yang bisa kalian gunakan mulai dari Kolam Terpal dan Kolam Semen dengan ukuran yang bisa kamu sesuaikan.

Baca Juga :Raja Obat Atasi Gejala Penyakit, Berikut Manfaat Parasetamol yang Tidak Boleh Berlebihan

Tak ada salahnya menggunakan kolam tanah, asalkan sudah tidak mengandung mikroorganisme asing yang dapat membahayakan bibit ikan lele.

Suhu air juga harus diperhatikan antara 20 hingga 28 derajat celcius dan diberikan garam krosok untuk menyeimbangkan pH air serta mencegah munculnya jamur.

YUK CARI TAHU PELUANG USAHA KLIK MUREKS.CO.ID