Selama 2023 Belasan Anggota Polisi Bunuh Diri, Polri Sarankan Ini

oleh
oleh
Ilustrasi Polisi Bunuh Diri
Ilustrasi

Berdasarkan pengamatannya, Poengky menyebut, perilaku bunuh diri yang dilakukan anggota Polri rata-rata anggota bintara, dengan motif bermacam-macam. Ada yang khawatir karena tersangkut kasus pidana, ada yang depresi karena masalah pribadi, faktor ekonomi dan lainnya.

Selain itu, personel Polri dari kalangan bintara jumlahnya cukup banyak, yang dalam melaksanakan tugas-tugasnya dipimpin oleh perwira.

BACA JUGA : 6 Tahun Ayah Tiri di Banyuasin Rudapaksa Anak, Ditangkap di Lampung

Kemudian, pendidikan mental di Polri ada perbedaan antara perwira dan bintara. Untuk perwira lebih dikhususkan pada kepemimpinan, sedangkan bintara para pekerjaan. (*)

DAPATKAN INFORMASI LAINNYA DI GOOLGE NEWS