82 Pejabat di Pemkot Lubuklinggau Dilantik, 23 PPPK Tenaga Kesehatan Terima SK

oleh
oleh
82 Pejabat Pemkot Lubuklinggau yang dilantik langsung Wakil Walikota Lubuklinggau H Sulaiman Kohar
82 Pejabat Pemkot Lubuklinggau yang dilantik langsung Wakil Walikota Lubuklinggau H Sulaiman Kohar

Ada pun yang dilantik pejabat struktural dan pengawas serta penugasan tenaga kesehatan menjadi Kepala Puskesmas.

Lalu dilakukan penyerahan surat keputusan PPPK tenaga kesehatan di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Lubuklinggau formasi tahun 2022.

Wakil Wali Kota Lubuklinggau, H Sulaiman Kohar dalam sambutannya menyampaikan selamat kepada yang dilantik hari ini.

BACA JUGA : Daerahmu Peringkat Berapa di STQH XXVII Sumsel, Ada Musi Rawas, Lubuklinggau, Muratara

BACA JUGA : Mengenal Berbagai Manfaat dari Infused Water, Bagi Kesehatan

BACA JUGA : Pria di Muratara Ini Dulunya Getol Perang dengan Narkotika, Eh Sekarang Malah Ditangkap Kasus Sabu

Semoga ikhlas dalam bekerja dan melayani masyarakat. Mutasi, rotasi dan promosi merupakan sebuah kebutuhan dalam organisasi.

“Tujuannya tidak lain agar pegawai tidak jenuh dan bagian penyegaran dilingkungan tersebut. Apapun jabatannya, jalani dengan ikhlas dalam bekerja melayani masyarakat,” pesannya.