September 2023 Puskesmas Dinilai, Berikut Puskesmas dengan Status Akreditasi di Musi Rawas

oleh
oleh
Puskesmas di Musi Rawas

Menurutnya semua puskesmas yang ada di Kabupaten Mura sudah akreditasi, dari 19 Pukesmas status akreditasi Dasar 8 puskesmas, Madya 10 dan Utama 1 Puskesmas. Sedangkan Paripurna belum ada.

Adapun 8 Puskesmas terakreditasi dasar, lalu ada 10 Puskesmas terakreditasi madya.

BACA JUGA : Ini Pasal Uang Lagi, Emosi Kepala Dipukul Berkali Dahi Ditusuk dengan Obeng

“Puskesmas terakreditasi utama Puskesmas Sumber Harta,” paparnya.

Ari Nanda menyebut jenis akreditasi Puskesmas terdiri dari tidak terakreditasi, terakrediatasi dasar, madya, utama dan terakreditasi paripurna.

BACA JUGA : Sanksi Menanti Bagi ASN Tambah Libur, Ini Kata Sekda Lubuklinggau

Menurutnya hasil penilaian akreditasi bisa meningkatkan akreditasi dan juga bisa menurunkan tergantung kinerja Puskesmas, jika kinerjanya baik maka status akreditasinya akan naik.