Harga Sembako Merangkak Naik di Pasar Lubuklinggau Berikut Daftar Harganya

oleh
oleh
Harga Sembako Naik di Pasar Lubuklinggau Berikut Daftar Harganya
Harga Sembako Naik di Pasar Lubuklinggau Berikut Daftar Harganya

MUREKS.CO.ID – Menjelang Ramadhan 2023 biasanya terjadi fluktuasi harga sembako, halitu salah satunya disebabkan oleh tingginya permintaan masyarakat.

Kepala Disdagrin Kota Lubuklinggau, H Surya Dharma melalui Kabid Barang Pokok dan Penting, Andang Arwandy beberapa waktu lalu, menjelang Ramadhan harga barang berupa sembako masih terkendali walaupun ada kenaikan.

BACA JUGA : Buron 5 Tahun, Terpidana Penyebar Hoax Calon Kades di Musi Rawas Ditangkap di Lubuklinggau

Namun secara globalnya stok sembako masih aman untuk kebutuhan di Kota Lubukinggau.

“Untuk kondisi saat ini memang daya beli masyarakat turun sehingga kondisi pasar sedikit sepi akan tetapi dengan kondisi saat ini harga ini naik akibat harapan distributor atau pedagang akan adanya kenaikan permintaan,” katanya.

BACA JUGA : Seleksi Paskibraka Tingkat Kota Lubuklinggau 2023 Gunakan Aplikasi

Menurutnya, kenaikan permintaan ini terjadi menjelang Ramadan banyaknya permintaan.

Berikut beberapa harga barang juga terpantau di Pasar Lubuklinggau :

Harga Ayam potong Rp32 ribu/kg hingga Rp38 ribu